Produksi dan Distribusi Alat Musik Tradisional

produksi-dan-distribusi-alat-musik-tradisional
Iklan terakota

Terakota.id-Indonesia memiliki beragam alat musik tradisional warisan leluhur. Alat musik tradisi ini tersebar di pelosok Nusantara. Bagaimana proses produksinya? Bagaimana distribusinya? Mari simak Lokakarya Produksi & Distribusi Alat Musik Tradisional pada 24 Oktober 2020 pukul 10.00 WITA. Bertempat di Kebun kopi, Br.Anyar Sanketan, Penebel, Tabanan, Bali.

Menghadirkan Narasumber: I Wayan Tuges (gitar ukir), Yude Andiko (yudelele), I Ketut Dernen (gamelan jegog), Agus Supriatna (suling bambu), Rizal Abdulhadi (gitar bambu), Arik Sugianto (angklung dan kendang), Neo Akbar (baladenda), Putu Evie & Vaughn (gamelan bali).

Moderator :  Nita Aartsen

 

Penyelenggara:

ALDO Holiday & Convex

 

Didukung:

Kementerian Pariwisata dan Ekonomi Kreatif

 

Narahubung:

Eira 081230740111