Menyaksikan Tradisi Idul Adha Warga Temenggungan

Iklan terakota

Terakota.id – Puluhan ekor kambing di arak keliling kampung beberapa saat setelah sholat Idul Adha di kampung Temenggungan, Malang, Jawa Timur. Tradisi yang telah dilakukan sejak puluhan tahun silam ini merupakan tradisi warga sekitar sebelum hewan kurban disembelih.

 

Abdhi Wardana adalah peserta Kelas Jurnalis Muda Terakota dan saat ini magang di tim redaksi Terakota.id